Bimbingan Teknis eMonev Tahun Anggaran 2025

Pada Rabu, 5 Februari 2025 Bagian Umum menghadiri bimbingan teknis eMonev tahun anggaran 2025 yang diadakan oleh Bagian Administrasi Pembangunan. Acara diadakan di Kantor Wali Kota ruang rapat lantai 4.